By using this site, you agree to the Privacy Policy and Terms of Use.
Accept
Rabu, Okt 15, 2025
  • Sumenep
  • Sumenep
  • Pamekasan
  • Pemerintah Kabupaten Sumenep
  • Inspirasi
  • Kwarcab Sumenep
  • Opini
  • Polres Sumenep
Search
Login
Melihat Dunia dari Madura
Support US
Madura Channel
  • Berita Madura
    • Bangkalan
    • Pamekasan
    • Sampang
    • Sumenep
    • Tapal Kuda
  • Luar Madura
    • Internasional
    • Nasional
    • Regional
    • Pendidikan
  • Harta
  • Tahta
  • Wanita
More
  • Cerita Rakyat
  • Gaya Hidup
  • Inspirasi
  • Pekarangan
  • Pendidikan
  • Sejarah
  • Sosbud
  • Wisata
  • Opini
Reading: Aliansi UKM PI Sumenep Resmi Punya Pengurus Harian Baru
Subscribe
Madura Channel
Rabu, Okt 15, 2025
  • Berita Madura
  • Luar Madura
  • Harta
  • Tahta
  • Wisata
  • Gaya Hidup
  • Cerita Rakyat
  • Inspirasi
  • Pekarangan
  • Pendidikan
  • Sejarah
  • Sosbud
  • Wanita
  • Opini
Search
Have an existing account? Sign In
Follow US
  • Privacy Policy
  • Hubungi
  • Pedoman
  • Redaksi
  • Tentang
© 2025 Madurachannel
Semua

Aliansi UKM PI Sumenep Resmi Punya Pengurus Harian Baru

12 Oktober 2025 9:32 pm
By
Bisma Akbar R.
2 Min Read
Share
2 Min Read
Aliansi UKM PI Sumenep Resmi Punya Pengurus Harian Baru (Ilustrasi)
Moh. Safri Fanshuri (kiri) ketua Aliansi UKM PI Sumenep saat memberikan sambutan
SHARE

machan – Aliansi Unit Kegiatan Mahasiswa Pengembangan Intelektual (UKM PI) se-Kabupaten Sumenep kini telah memiliki kepengurusan baru periode 2025. Pengukuhan ini dilakukan dalam acara “Konsolidasi Aliansi UKM Pengembang Intelektual se-Kabupaten Sumenep” yang digelar di Kampus Institut Kariman Wirayudha (Inkadha), Beraji Gapura, Sabtu (11/10/25).

Kegiatan yang mengusung tema “Meneguhkan Komitmen, Menguatkan Solidaritas” ini dihadiri para calon anggota, pengurus aktif, serta perwakilan UKM PI dari berbagai kampus di Sumenep.

Dalam prosesi pelantikan, Moh. Safri Fanshuri resmi dikukuhkan sebagai Ketua Umum. Dalam kepengurusannya, ia didampingi Maulana Wildan sebagai Wakil Ketua, Hariri Ubaidillah sebagai Sekretaris Umum, dan Agil Munawwar sebagai Bendahara Umum.

Dalam sambutannya, Moh. Safri menegaskan bahwa pembentukan kepengurusan ini bukan hanya sekadar acara seremonial belaka.

“UKM PI bukan hanya wadah organisasi, tetapi tempat lahirnya agent of change — generasi muda yang berpikir cerdas, berbicara berkualitas, dan bergerak dengan aksi nyata,” tegasnya.

Sementara itu, Maulana Wildan, selaku Ketua Umum UKM PI INKADHA dan tuan rumah acara, menyampaikan kebanggaannya karena kampusnya bisa dipercaya menjadi tempat konsolidasi.

“Menjadi tuan rumah adalah kehormatan besar bagi kami. Kegiatan ini menjadi momentum untuk mempererat silaturahmi dan memperkuat komitmen bersama dalam membangun gerakan intelektual di Sumenep,” ujarnya.

Ia berharap, aliansi ini bisa menjadi ruang produktif bagi mahasiswa untuk berpikir, berdialog, dan bertindak demi kemajuan bersama.

Kegiatan konsolidasi ini juga dimanfaatkan untuk menyamakan visi dan misi antar-UKM PI, agar ke depan dapat berkolaborasi lebih solid dalam berbagai agenda, seperti pengembangan intelektual, pelatihan kepemimpinan, hingga pengabdian masyarakat.

Dengan kepengurusan baru ini, Aliansi UKM PI Sumenep diharapkan bisa menjadi garda terdepan dalam menumbuhkan budaya intelektual yang progresif dan berintegritas di kalangan mahasiswa.

TAGGED:SumenepUKM PI
Share This Article
Facebook Threads Copy Link
  • Topik Trending:
  • Sumenep
  • Sumenep
  • Pamekasan
  • Pemerintah Kabupaten Sumenep
  • Inspirasi
  • Kwarcab Sumenep
  • Opini
  • Polres Sumenep
  • Nasional
  • GEN Jatim

Must Read

Pramuka Sumenep Kirim Tim Kemanusiaan ke Sapudi, Bantu Renovasi Rumah Korban Gempa
13 Oktober 2025
Aliansi UKM PI Sumenep Resmi Punya Pengurus Harian Baru
12 Oktober 2025
Ngawi Gelar Bimtek Penjamah Makanan SPPG, Peserta Antusias Raih Ilmu Baru
12 Oktober 2025
Imron Zainullah, Mahasiswa UIM Runner Up 2 Putera Lokantara Jatim 2025, Bukti Pemuda Madura Berprestasi
10 Oktober 2025
“PKB Berbaur” Wujud Nyata Kepedulian PKB Sumenep terhadap Korban Gempa di Pulau Sapudi
8 Oktober 2025

Baca Lainnya

Membangun Paradigma Positif Olahraga Billiard, GEN Billiard Club Ajak Generasi Muda Manfaatkan Wadah yang Tepat (Ilustrasi)
Inspirasi

Membangun Paradigma Positif Olahraga Billiard, GEN Billiard Club Ajak Generasi Muda Manfaatkan Wadah yang Tepat

2 Min Read
IKAMA Sukses Gelar Seminar dan Musker di Pendopo Sumenep, Begini Kata Gus Ibad (Ilustrasi)
Sumenep

IKAMA Sukses Gelar Seminar dan Musker di Pendopo Sumenep, Begini Kata Gus Ibad

2 Min Read
Diduga Kuat ada Nepotisme dan Penyimpangan, Warga Desak Kejari Usut Tuntas BSPS di desa Errabu (Ilustrasi)
Sumenep

Diduga Kuat ada Nepotisme dan Penyimpangan, Warga Desak Kejari Usut Tuntas BSPS di desa Errabu

2 Min Read
BSPS di desa Errabu Sumenep = Bantuan Saudara Pejabat Setempat (Ilustrasi)
Sumenep

BSPS di desa Errabu Sumenep = Bantuan Saudara Pemerintah Setempat

3 Min Read
Homestay Kasur Pasir di Pantai Lombang, Surga Tenang dengan Pesona Alam dan Budaya Sumenep (Ilustrasi)
Wisata

Homestay Kasur Pasir di Pantai Lombang, Surga Tenang dengan Pesona Alam dan Budaya Sumenep

2 Min Read
Kepala Desa Kangayan Ditahan, Diduga Gunakan Ijazah Palsu Saat Pilkades  (Ilustrasi)
Sumenep

Kepala Desa Kangayan Ditahan, Diduga Gunakan Ijazah Palsu Saat Pilkades 

1 Min Read
Festival Ojhung 2025, Wabup Sumenep Ajak Anak Muda Mencintai Budaya sebagai Identitas dan Jati Diri (Ilustrasi)
Sumenep

Festival Ojhung 2025, Wabup Sumenep Ajak Anak Muda Mencintai Budaya sebagai Identitas dan Jati Diri

2 Min Read
BSPS 'Kreatif' di Sumenep, dari Bantuan Rumah Miskin Jadi Proyek Musala dan Dapur Kejari Harus Turun Tangan (Ilustrasi)
Sumenep

BSPS ‘Kreatif’ di Sumenep, dari Bantuan Rumah Miskin Jadi Proyek Musala dan Dapur Kejari Harus Turun Tangan

2 Min Read
Show More
About Us

Madura Channel adalah platform media digital terpercaya yang mengangkat kekayaan budaya, berita, edukasi dan ‘pintu’ seputar Madura

Support

Dukung independensi jurnalisme —dengan dukungan Anda, suara kebenaran dan kebebasan informasi akan terus membahana, menginspirasi dan memberdayakan masyarakat Madura.

Advertise

Iklankan produk atau jasa Anda di sini dan rasakan perbedaan dalam menjangkau pasar yang autentik dan penuh potensi.

Kirim Tulisan

Kirim Tulisan – Suaramu, Ceritamu, Maduramu. Apakah kamu memiliki cerita, opini, atau informasi menarik seputar budaya, sejarah, dan kehidupan di Madura yang layak untuk disebarkan? Kirim ke Redaksi

Madura Channel
  • Privacy Policy
  • Hubungi
  • Pedoman
  • Redaksi
  • Tentang
Subscribe Newsletter
  • Daily Stories
  • Stock Arlets
  • Full Acess
Subscribe to our newsletter to get our newest articles instantly!
[mc4wp_form]
Welcome Back!

Sign in to your account

Username or Email Address
Password

Lost your password?

Not a member? Sign Up